Postingan

Menampilkan postingan dengan label capsa susun

Capsa Susun

Gambar
Permainan Capsa Susun dapat dimainkan dengan maksimum 4 pemain dan minimum 2 pemain. Setiap pemain akan mendapatkan 13 kartu lalu pemain harus menyusun 13 kartu tersebut menjadi 3 baris. Baris pertama atau back terdiri dari 5 kartu. Barus kedua atau middle terdiri dari 5 kartu, dan baris ketiga atau front terdiri dari 3 kartu. Pemain dapat menggunakan fitur “Auto” untuk secara otomatis menyusun kartu oleh sistem, jika pemain gagal menyusun kartu tersebut sebelum waktu yang diberikan berakhir, sistem akan secara otomatis menyusun kartu tersebut untuk pemain. Kondisi Kemenangan Setiap baris kartu akan melawan baris kartu dari pemain lain. Sebagai contoh, jika terdapat 4 pemain, kartu back dari pemain A akan melawan kartu back dari pemain B, C dan D. Jika baris kartu tersebut menang dari pemain lain, ia akan mendapatkan 1 point/unit dari setiap pemain yg ia berhasil kalahkan, sedangkan jika baris tersebut kalah, maka ia akan dikurangi 1 point/unit dari setiap lawan yang men

Bandar Capsa

Gambar
Cara bermain CAPSA Dalam Capsa, setiap pemain diberi 13 kartu yang harus diatur oleh pemain menjadi 3 level/baris. Baris pertama terdiri dari lima kartu. Baris kedua terdiri dari lima kartu dan baris ketiga terdiri dari tiga kartu. Kombinasi kartu yang menang didasarkan pada kombinasi kartu Poker. Mis. Pair, Two Pair, Straight, Flush, dll... Dalam permainan ini, Anda dapat bermain sebagai Dealer atau Pemain Cara bermain Capsa - sebagai Dealer Jika ingin bermain sebagai Dealer, klik saja kursi atas seperti pada gambar. Jika sudah mengeklik dan duduk, tunggulah pemain lain bergabung di meja Anda, dan permainan akan dimulai. Klik tombol 'Ready' saat Anda selesai mengatur kartu, atau klik tombol 'Reset' untuk membatalkan pengaturan dan mengatur ulang. Jika ingin keluar atau selesai bermain, klik tombol 'Stand Up' untuk berdiri dari kursi. Cara bermain Capsa - sebagai Pemain Jika ingin bermain sebagai pemain (bukan dealer), pilih dan klik kursi ko